top of page
Search

Dream Chasers Garuda Select Season 2 Episode 20: The Game Changer


Mimpi Brylian Aldama untuk bergabung bersama klub Eropa semakin mendekati kenyataan. Gelandang berbakat Garuda Select ini membubuhkan tanda tangan dengan agensi pemain, Forza Sports Group yang menaungi beberapa pemain ternama seperti David Neres dan Lassina Traore. Sementara itu, Garuda Select melanjutkan perjalanan dengan melawan tim kategori 1, Reading. Bagus Kahfi tampil gemilang dalam laga ini dan membuat Garuda Select sempat unggul dua gol. Aksi Bagus membuat lini belakang Reading kerepotan. Bahkan, pemain dengan ciri khas rambut kribo ini nyaris membuat hat-trick. Sayang, Bagus harus ditarik keluar di tengah pertandingan. Ia mengalami cedera yang membuatnya harus menjalani operasi. Ikuti terus perjuangan tim asuhan Dennis Wise dan Des Walker menghadapi lawan-lawan di Inggris dan Italia. Serial Dream Chasers Garuda Select dapat disaksikan hanya di Mola TV.

Recent Posts

See All

Comments


bottom of page